
Kabar Washliyah

Ustad Jeffry Wafat Kecelakaan Motor di Pondok Indah
JAKARTA – Inna Lillahi Wainna Ilaihi Rojiun.Ustad Jeffry Al Buchory atau yang akrab disapa Uje, Jumat (26/4/22013) wafat dalam usia 40 tahun pada suatu kecelakaan tunggal motor di Jalan Gedung Hijau Pondok Indah

Neta S Pane: Wajar Susno Minta Dibekingi Kepolisian
JAKARTA – Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW), Neta S Pane, menilai lumrah bila mantan Kabareskrim, Komjen (Purn) Susno meminta perlindungan Polda Jabar terkait rencana eksekusi dari Tim Gabungan Kejaksaan. “Sebab dalam kasus Susno, memang ada kontroversi akibat ketidakjelasan surat putusan yg dikeluarkan Mahkamah Agung (MA).

Pesan Menag Buat Tasripin, `Sekolah Dulu Kalau Mau Pintar`
JAKARTA – Menteri Agama Suryadharma Ali menerima Tasripin dan ketiga adiknya, bocah berusia 12 tahun dari pelosok Banyumas, Jawa Tengah (Jateng), di ruang tamu Menteri Agama

KPU Pusat Verifikasi 6.576 Berkas Bakal Caleg DPR
JAKARTA – Tahap pendaftaran bakal calon anggota DPR RI sudah berakhir, Senin (22/4) pukul 16.00 WIB. Sebanyak 12 partai politik peserta pemilu 2014 sudah menyerahkan berkas pencalonan bakal calon anggota DPR RI

Konferensi Islam di Jakarta Hasilkan 9 Rekomendasi
JAKARTA – Konferensi Internasional tentang Islam, Peradaban, dan Perdamaian telah dilaksanakan di Jakarta pada tanggal 23-24 April 2013 menghasilkan 9 rekomendasi yang diharapkan dapat meningkatkan

Haris Sambas, Mendaftar Jadi Anggota DPD Sumut
MEDAN – Berantakannya kehidupan sosial dan budaya di Sumatera Utara membikin hati Haris Sambas bergetar untuk membangun tanah kelahirannya dengan mendaftarkan diri untuk ikut bertarung dalam pemilihan senator

Chairul Anam: KPU Telah Berbohong Kepada DKPP
JAKARTA – Ketua Umum Partai Kedaulatan Nasional Ulama (PKNU) Chairul Anam, mengatakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah berbohong dalam sidang Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) 2012 beberapa waktu lalu.

KPK Periksa Panitia Lelang Kasus Simulator
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus gencar lakukan penyidikan untuk tersangka bekas mantan Wakil Kepala Korps Lalu Lintas (Korlantas) Didik Purnomo terkait kasus dugaan korupsi proyek Pengadaan Simulator SIM di Korlantas Polri. Hari ini, penyidik kembali hadirkan saksi dari Polri, yaitu Panitia Lelang Simulator SIM Ni Nyoman Suartini.

Lagi, KPK Periksa Kasus Hambalang
JAKARTA – Penyidikan kasus dugaan korupsi pengadaan sarana dan prasarana di proyek pembangunan mega proyek Hambalang terus digencarkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hari ini, KPK kembali menyasar pejabat Kementerian Pemuda dan Olahraga untuk tersangka Andi Mallarangeng, Deddy Kusdinar dan Teuku Bagus Mokhmaad Noor.

Ray Rangkuti: Masa Depan Bawaslu Tak Perlu Ada
JAKARTA – Persoalan Pemilu sekarang ini bukan hanya soal memecat komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) terakit bocornya empat partai politik sebenarnya tidak lolos verifikasi. Tapi lebih faktor-faktor penghambat Pemilu itu sendiri. Demikian dikatakan Direktur Lingkar Madani untuk Indonesia (LIMA), Ray Rangkuti, dalam diskusi di Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu).

Eksekusi Susno Duadji Berjalan Alot di Bandung
BANDUNG – Pelaksanaan eksekusi mantan Kabareskrim Mabes Polri, Komjen Pol (Purn) Susno Duadji, berlangsung alot di kediamannya, Jl Bukit Dago Resort Timur No 6 Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (24/4/2013).
Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat Minta Publik Kawal Pemilu 2014
JAKARTA – Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) meminta publik ikut berpartisipasi dalam mengawal proses politik Pemilu 2014. Partisipasi publik yang maksud terlibat dalam mengawasi penyelenggara pemilu, calon legislatif, dan partai peserta, bukan cuma urusan pemantau Pemilu 2014 saja.