
KPK Geledah Ruangan Hakim Pengadilan Tipikor Bandung
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan terus menelusuri kasus dugaan suap Hakim Pengadilan Tipikor Bandung terkait penanganan kasus korupsi bansos pemkot Bandung tahun 2009 dan 2010. Setelah menetapkan empat tersangka dan mencegah dua orang berpergian ke luar negeri, kini KPK menggeledah beberapa tempat.