
Pesan Ismail Untuk Pegawai Perguruan Tinggi Al Washliyah
MEDAN – Ada lima prinsip pokok yang harus dipedomani dalam penyelenggaraan perguruan tinggi di Al Washliyah. Kelima prinsip itu adalah jujur, amanah, transparan (terbuka), akuntability, dan ikhlas. Demikian disampaikann Ketua Majelis Pendidikan Al Washliyah Ismail Effendy di Medan terkait diterbitkanya Sistem Akuntansi Perguruan Tinggi Al Washliyah disingkat SAPTA di Medan beberapa waktu lalu.