Al Washliyah Bekasi Adakan Munaqosyah dan Akhirussanah Siswa Madrasah

BEKASI – Madrasah Ibtidaiyah Al Washliyah Kota Bekasi, Jawa Barat mewisuda 19 siswa pada akhir tahun Pelajaran 2015/2016. Acara wisuda ini diiringi dengan pelaksanaan munaqosyah (ujian) hafalan juz 30 bagi siswa yang akan lulus tersebut. Kegiatan munaqosyah diadakan di hadapan orang tua siswa dan para undangan pada Sabtu (4/6) pagi di Madrasah Ibtidaiyah Al Washliyah Kota Bekasi.

Read More