
Da’i Al Washliyah Muhammad Idris Batubara Disenangi Tokoh Agama Kristen (Bag. 3)
PADANG – Keberadaan Ustadz M. Idris Batubara di Pulau Siberut sangat dirasakan manfaatnya. Beliau merupakan satu-satunya rujukan dalam hal agama Islam. Beliau juga menjalin hubungan yang baik dengan tokoh agama Kristen di pulau itu. Jalinan dua tokoh agama itu sangat harmonis meski mereka berbeda keyakinan. Kondisi ini berdampak positif kepada masyarakat Siberut.