
Prof Deding Ajak Washliyin Gelar Malam Tasyakur Serentak Peringati HUT ke 94 Al Washliyah Hari Ini
JAKARTA – Prof. Dr.H.Deding Ishak,SH,MH selaku Ketua Panitia Peringatan HUT ke-94 Al Washliyah mengajak seluruh Washliyin, organisasi bagian, Lembaga, majelis mahasiswa, pemuda, puteri, pelajar, guru, dosen, muslimat serta Pramuka Al Washliyah untuk mengadakan malam tasyakur serentak pada malam ini, Jumat 29 November 2024/27 Jumadil Ula 1446 H. Profesor Deding Ishak yang juga Ketua PB Al…