
Wow, 133.604 Peserta Lolos SNMPTN 2013
BANDUNG – Sebanyak 133.604 calon mahasiswa baru terseleksi masuk perguruan tinggi negeri (PTN) melalui jalur seleksi nasional masuk perguruan tinggi negri (SNMPTN). Seleksi SNMPTN ini menggunakan dasar nilai raport dan ujian nasional (UN).