
PB Al Washliyah

Al Washliyah Bentuk Tim Menangkan Ameck-Hardi Pimpin Deliserdang
MEDAN – Al Washliyah Sumatera Utara (Sumut) nampaknya serius mendukung salah satu kadernya Hardi Mulyono maju sebagai calon Wakil Bupati Kabupaten Deliserdang berpasangan dengan Tengku Akhmad Tala’a sebagai calon Bupati. Bentuk dukungan tersebut dibuktikan dengan dibentuknya Tim Pemenangan Al Washliyah Bertuah.

Ketum PB Al Washliyah Tanggapi Santai Gerakan Muktamar Dipercepat
JAKARTA – Niatan segelintir warga Al Washliyah yang hendak menggelar Muktamar Al Washliyah dipercepat mendapat tanggapan dari PB Al Jam’iyatul Washliyah. Ketua Umum PB Al Washliyah Dr. Yusnar Yusuf mempertanyakan apakah muktamar dipercepat itu sesuai dengan aturan organisasi Al Washliyah.

Partisipasi Politik Masyarakat Terus Menurun Setiap Pemilu
JAKARTA (Pos Kota) -Partasipasi politik masyarakat menurun di setiap Pemilihan Umum (Pemilu). Menurunnya partisipasi politik itu, atau biasa dikenal dengan istilah golongan putih (golput) terjadi juga di setiap pemilihan

DPR Uji Kelayakan, Jenderal Moeldoko Calon Tunggal Panglima TNI
JAKARTA – Komisi I DPR RI menggelar uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap calon tunggal Panglima TNI Jenderal Moeldoko, Rabu (21/8), di Gedung DPR/MPR RI Senayan, Jakarta.

Halal Bihalal kabarwashliyah.com
JAKARTA – Insya Allah, Rabu (21/8/2013 pukul 16:00 Wib hingga pukul 20:00 Wib diselenggarakan halal bihalal bersama kabarwashliyah.com di Kantor Pengurus Besar Aljam`iyatul Washliyah (PB Al Washliyah)

Veteran Kecewa, Indonesia Merdeka Malah Marak Korupsi
JAKARTA – Kalangan Veteran pejuang kemerdekaan mengaku kecewa melihat negeri yang diperjuangkannya ternyata tidak seperti yang diharapkan. Semula mereka berharap setelah Indonesia merdeka maka negara akan dikelola

Presiden SBY: Biarkan Rakyat Memilih Pemimpinnya
JAKARTA – Biarkan rakyat yang memiliki kedaulatan untuk memilih pemimpin mereka, yang diyakini dapat melanjutkan pembangunan bangsa. Kita harus menghormati pilihan mereka.

Pidato Kenegaraan Presiden SBY di Depan Sidang Bersama DPR-DPD
Bismillahirrahmanirrahim,
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Salam sejahtera bagi kita semua,
Yang saya hormati, Saudara Ketua, para Wakil Ketua, dan para Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia,

Ketua Umum PB Al Washliyah Kutuk Pembantaian Mesir
JAKARTA – Ketua umum Pengurus Besar Aljam`iyatul Washliyah (PB Al Washliyah), DR.H.Yusnar Yusuf MS, mengutuk peristiwa pembantaian massal di Mesir, yang merenggut korban jiwa. Karena itu, dia mendesak semua pihak

Tifatul Sembiring Serobot Imam Shalat Idul Fitri
MEDAN – Ikatan Persaudaraan Qari-qariah dan Hafizh dan hafizah (IPQAH) Kota Medan, Sumatera Utara, mengecam sikap Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Tifatul Sembiring, yang menyerobot Imam Shalat Idul Fitri 1434 Hijriah di Lapangan Merdeka Medan

Pesawat Tempur Meriahkan HUT Kemerdekaan RI di Istana
MAGETAN – Sebanyak enam pesawat tempur F-16/Fighting Falcon dari Skadron Udara 3 Lanud Iswahjudi, yang akan memeriahkan peringatan HUT ke-68 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana Negara.

Pangdam Jaya Open House Idul Fitri
JAKARTA – Bulan Ramadhan telah terlewati dengan berbagai ibadahnya dan berbagai tantangannya serta godaan bagi kaum muslimin di seluruh dunia, tiba saatnya untuk merayakan kemenangan dengan menggelar Salat Idul Fitri