
Kabar Washliyah

Mengenal Washliyah Lebih Dekat (3)
INI adalah rangkaian tulisan dari dua tulisan sebelumnya dalam rangka menyambut HUT ke-83 Al Washliyah. Pada tulisan pertama tentang keberadaan dan eksistensi Al Washliyah saat ini, kedua identitas organisasi Al Washliyah

Dewan Fatwa: PB Al Washliyah Harus Segera Copot Rektor Univa
JAKARTA – Dewan Fatwa Al Washliyah meminta Pengurus Besar Al Washliyah segera memberhentikan Rektor Universitas Al Washliyah (Univa) Medan. Permintaan ini menurut dewan fatwa lantaran Rektor Univa telah terindikasi melakukan perbuatan pidana.

Jurnalis CNN Fareed Zakaria, Modern Tanpa Kebarat-Baratan
NUSA DUA – Di era globalisasi ini adalah sebuah fenomena di mana dunia barat menjadi contoh dan seluruh penjuru dunia ‘belajar menjadi barat’. Namun, ada pemunculan rasa percaya diri penduduk asli dengan budaya nonbarat .

PPP Apresiasi Hasil Survei LSN Sebagai Partai Disukai Pemilih
JAKARTA – Partai Persatuan Pembangunan (PPP) sangat apresiasi dengan hasil survei Lembaga Survey Nasional (LSN) partai berlambang Kabah itu sebagai partai Islam yang paling disukai oleh pemilih. Hal itu dikatakan Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Persatuan Pembangunan (Bappilu PPP) Fernita Darwis, kepada wartawan di Jakarta, Senin petang (25/11/2013).

Dorong UKM, Win-HT Gulirkan Pinjaman 0% dan Pelatihan
JAKARTA – ‘Padamu Negeri Win-HT Peduli’, begitulah tajuk dari gerakan pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia (RI). Gerakan ini ditujukan untuk mendorong usaha kecil dan menengah di Indonesia. Seperti diketahui usaha kecil dan menengah adalah salah satu tulang punggung perekonomian di Indonesia. Sekadar diketahui Jumlah UMKM atau UKM hingga pertangahan tahun ini mencapai 55 juta UKM.

Jadikan Budaya sebagai Penggerak Pembangunan Berkelanjutan
NUSA DUA – Indonesia telah mengambil sejumlah langkah menjadikan budaya sebagai penggerak pembangunan berkelanjutan. Langkah menuju pembangunan berkelanjutan bermuara pada tercapainya keseimbangan antara kemajuan ekonomi dan perlindungan terhadap lingkungan. Oleh karena itu, perlu membangun sistem nilai dan tradisi yang mempromosikan kelestarian lingkungan.

Tiga Penyelenggara Pemilu Berpotensi Konflik Pemilu 2014
JAKARTA – Ada tiga lembagata penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) yang berpotensi menjadi konflik pemilu 2014 mendatang, yakni Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu).

Presiden SBY Buka World Culture Forum
BADUNG – Presiden Susilo Bambang Yudhoyono membuka secara resmi Forum Budaya Dunia atau World Culture Forum (WCF) di Hotel Westin, Bali, Senin (25/11/2013). Pembukaan ditandai dengan pemukulan Kul-Kul diikuti dengan tabuhan Bali. Indonesia ditunjuk menjadi tuan rumah pada ajang yang baru pertama kali diadakan di dunia ini. Kegiatan yang berlangsung mulai 24-27 November ini dihadiri sebanyak 800 peserta dari 65 negara.

DPR: Pemekaran Daerah Selalu Terganjal Elite Politik Daerah
JAKARTA – Anggota Komisi II DPR RI, Rahman Halid menegaskan bahwa usulan-usulan pemekaran daerah di Indonesia, seringkali terganjal oleh sikap para elite politik di daerah bersangkutan. Dia memaparkan faktor yang seringkali membuat elite politik bersikap pro dan kontra terhadap usulan pemekaran. “Realistis aja, seringkali usulan pemekaran daerah yang disampaikan ke Komisi 2 DPR RI justru diganjal oleh elite-elite politik di daerah bersangkutan.

Bambang Soesatyo Ragukan Keterangan Boediono Soal Centruy
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebaiknya dan perlu untuk melakukan validasi serta mendalami temuan lain yang pernah diungkap mantan Wakil Presiden Yusuf Kalla tentang pengakuan ketua KSSK yang juga Menteri Keuangan Sri Mulyani.Sri Mulyani merasa telah dibohongi Bank Indonesia (BI) dalam konteks penyelamatan Bank Century. Hal ini dikatakan anggota Timwas Century Bambang Soesatyo, Minggu (24/11/2013).

Mahfud MD Siap Jadi Capres PKB dan Koalisi Partai Islam
JAKARTA – Mantan Ketua Mahkama Konstitusi (MKK) Mahfud MD mengaku siap menjadi calon presiden (capres) jika dicalonkan oleh koalisi partai politik Islam. Selain itu, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sudah menggadang-gadangnya untuk capres dalam Pemilu Presiden (Pilpres) tahun 2014 mendatang.

Rhoma Irama Masih Punya Taji Sebagai Capres
JAKARTA – Rhoma Irama maish punya taji untuk diusung sebagai calon presiden (capres) yang potensial. Hal itu dikatakan dalam survei Lembaga Survey Nasional (LSN) di hotel atlet century, Jakarta, Minggu (24/11/2013). Menurut direktur eksekutif Lembaga Survey Nasional (LSN) Umar S Bakry, pedangdut yang sempat membintangi film ‘Begadang’ dan Ksatrian Bergitar’ ini.