Menko Polhukam Prof. Mahfud MD Sambut Baik Pengusulan Gelar Pahlawan Nasional Pendiri Al Washliyah Syekh HM. Arsyad Thalib Lubis

JAKARTA – Pengusulan Gelar Pahlawan Nasional atas nama pendiri Al Washliyah Syekh HM. Arsyad Thalib Lubis mendapat sambutan positif dari Menko Polhukam Prof. Mahfud MD. Sambutan positif ini disampaikan Prof. Mahfud MD saat menerima silaturahim PB Al Washliyah yang dipimpin Ketua Umum Dr. KH. Masyhuril Khamis pada Rabu, 16 Juni 2021 di kantor Menko Polhukam di Jakarta.

Read More

Jokowi Catat Usulan Syeikh HM Arsyad Thalib Lubis Pahlawan Nasional

JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak segenap warga Al Jam`iyatul Washliyah membangun moderasi beragama di Indonesia. Sebagai organisasi pendidikan, dakwah dan sosial, peranan Al Washliyah sangat penting dan strategis mewujudkan wajah Islam yang Rahmatan Lil`alamin. Jokowi didampingi Mensesneg Pratikno mengemukakan itu saat menerima audiensi Pengurus Besar Al Washliyah dipimpin Wakil Ketua Umum PB Al…

Read More

Pemberangkatan Calhaj Batal, Ketum PB Washliyah: Pasti Ada yang Kecewa

JAKARTA– Keputusan pembatalan pemberangkatan jemaah calon haji (calhaj) tahun ini sangat berat. Bukan hanya kepada pemerintah, tapi juga organisasi Al Jam`iyatul Washliyah (Al Washliyah), karena organisasi ini mempunyai jemaah.   Hal itu dikemukakan Ketua Umum PB Al Washliyah, Dr.H.Masyhuril Khamis didampingi Sekjen PB Al Washliyah, Dr.H. Amran Arifin di Kantor PB Al Washliyah, Jalan Jenderal…

Read More

Masih Pandemi, Pemerintah Batalkan Pemberangkatan Jemaah Haji Tahun Ini

JAKARTA – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memastikan bahwa pemerintah tidak memberangkatkan jemaah haji Indonesia 1442 H/2021 M. Menurutnya, di tengah pandemi Corona Virus Disease-19 (Covid-19) yang malanda dunia, kesehatan, dan keselamatan jiwa jemaah lebih utama dan harus dikedepankan. “Karena masih pandemi dan demi keselamatan jemaah, Pemerintah memutuskan bahwa tahun ini tidak memberangkatkan kembali jemaah…

Read More

Pemerintah Bangun Mal Pelayanan Publik, Doli: Tren Positif Buat Warga

JAKARTA – Mal Pelayanan Publik (MPP) yang dibangun Pemerintah Kabupaten Sidoarjo benar-benar telah memudahkan sekaligus memanjakan masyarakat setempat dalam mengakses layanan publik. Hampir semua bentuk layanan tersedia dalam satu atap. Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tanjung menilai ini tren terobosan positif yang bermanfaat terhadap warga. Usai pertemuan dengan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor…

Read More

Panglima TNI Tunjuk Pangkostrad Letjen Eko Margiyono Menjadi Kasum TNI

JAKARTA – Guna memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier serta mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI yang semakin kompleks dan dinamis, Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. kembali melakukan mutasi dan rotasi jabatan di lingkungan TNI. Berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/435/V/2021 tanggal 25 Mei 2021 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan…

Read More

Bombardir Kantor Media, Forjim Nilai Israel Langgar Konvensi Jenewa 1949

JAKARTA – Israel kembali membuat ulah dengan dengan serangannya. Kali ini yang menjadi sasaran adalah Gedung Al Jala’ di Kota Gaza, Palestina yang menjadi kantor berbagai media. Di gedung itu berkantor berbagai media seperti Al Jazeera, AP dan lain sebagainya. Terkait serangan itu, Forum Jurnalis Muslim (Forjim) mengecam serangan militer Israel terhadap Gedung Al Jala’ tersebut.

Read More

Allahu Akbar..Allahu Akbar..Gema Takbir berkumandang Dimana-mana

JAKARTA – Gema takbir berkumandang di mana-mana menyambut datangnya 1 Syawal 1442 Hijriyah, Rabu (12/5/2021). Umat Islam di belahan dunia, khususnya umat Islam Indonesia menumpahkan kegembiraannya telah menyelesaikan kewajiban puasa Ramadhan selama sebulan penuh. Usai Salat Isya di wilayah timur, wilayah tengah dan wilayah barat Indonesia, jemaah mengumandangkan gema takbir, tahmid dan tahlil untuk memuji…

Read More