Kesepakatan Penyelesaian Konflik Gedung Sekolah di Tanah Washliyah, Sanksinya Apa?

GUBERNUR Sumatera Utara, Muhammad Bobby Arif Nasution menjadi mediator penyelesaian konfilik penggunaan gedung SMPN 2 Galang di atas lahan milik organisasi Al Jam’iyatul Washliyah (Al Washliyah), di Desa Patumbukan, Kecamatan Galang, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara. Mediasi yang dipimpin Gubernur Sumut itu berlangsung pada hari Rabu 16 Juli 2025/20 Muharam 1447 H mengasilkan 5…

Read More

Mediasi Gubsu, Sepakat Gedung Sekolah di Tanah Washliyah Digunakan Bersama

DELI SERDANG – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Muhammad Bobby Afif Nasution melakukan mediasi antara Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deliserdang dengan Al-Washliyah, terkait penggunaan gedung sekolah/madrasah. Antara lain disepakati penggunaan aset secara bersama dan para siswa kembali belajar di kelas mulai Senin depan. Pertemuan yang berlangsung di Aula Kantor Kepala Desa Petumbukan, Kecamatan Galang, Kabupaten Deliserdang, Rabu…

Read More

Sekolah Disegel Pemkab Deli Serdang, Sekjen PB Al Washliyah: Proses Secara Hukum

JAKARTA – Pemerintah Kabupaten Deli Serdang melalui Dinas Pendidikan Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara menyegel bangunan sekolah di lahan Al Jam’iyatul Washliyah di Petumbukan, Kecamatan Galang, Kabupaten Deli Serdang, akibatnya ratusan siswa Al Washliyah telantar tidak dapat belajar pada hari pertama masuk sekolah pada tahun ajaran baru ini. Sekretaris Jenderal PB Al Washliyah, Dr.Ir.H.Amran Arifin,…

Read More

Didorong Raih Predikat Unggul, Rektor Univa Medan Bertemu Rektor UMN Al Washliyah

MEDAN – Pengurus Majelis Pendidikan Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah (PB Al Washliyah) mengadakan pertemuan antara Rektor, Wakil Rektor I Universitas Al Washliyah (Univa) Medan dengan Rektor Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah Medan. Pertemuan yang dihadiri oleh Badan Pelaksana Harian (BPH) UMN Al Washliyah itu diselenggarakan di Kota Medan, Sumatera Utara, pada hari Rabu…

Read More

Majelis Pendidikan PB Al Washliyah Tinjau Pembangunan Gedung Baru STIT Al Washliyah Kota Binjai

BINJAI – Ketua Majelis Pendidikan Pengurus Besar Al Washliyah (MP PB Al Washliyah), H. Ridwan Tanjung bersama Wakil Sekretaris MP PB Al Washliyah, Zulhamdi, pada hari Rabu tanggal 2 Juli 2025/06 Muharam 1447 H silaturrahim dan meninjau pembangunan Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Al Washliyah Kota Binjai, Sumatera Utara. Pekerjaan pembangunan gedung baru berlantai tiga…

Read More

Saat Melantik Rektor di Medan, Ketum PB Al Washliyah: Pejabat Univa Ngos-ngosan Jangan Dibiarkan

MEDAN – Pejabat Universitas Al Washliyah (Univa) Medan yang baru dilantik ngos-ngosan di tengah lapangan, jangan dibiarkan, jika perlu ganti pemain atau istirahatkan untuk dimainkan pada periode berikutnya. Hal itu dikemukakan Ketua Umum Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah (PB Al Washliyah), Dr.H.Masyhuril Khamis, SH,MM saat memberi arahan pada pelantikan Rektor Univa Medan, Prof.Dr.Saiful Akhyar Lubis,…

Read More

Ketua Umum PB Al Washliyah Lantik Yusra Jamali Menjadi Rektor Unada Banda Aceh

BANDA ACEH – Ketua Umum Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah (PB Al Washliyah), Dr.H.Masyhuril Khamis, SH,MM melantik Dr.Yusra Jamali, M.Pd menjadi Rektor Universitas Al Washliyah Darussalam (Unada) Banda Aceh periode 2024-2028, pada hari Rabu 25 Juni 2025/29 Zulhijjah 1446 H. Upacara pelantikan berlangsung di Kampus Unada Banda Aceh, Jalan Al Washliyah No 1 Lam Ara,…

Read More

PB Al Washliyah: Prof Syaiful Akhyar Gantikan Prof Jamil Jadi Rektor Univa Medan

MEDAN – Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah (PB Al Washliyah) menetapkan Prof.Dr.H.Syaiful Akhyar, MA menjadi Rektor Universitas Al Washliyah (Univa) Medan, Sumatera Utara, periode 2025-2029 menggantikan Prof.Dr.HM Jamil, MA yang mengundurkan diri dari jabatan rektor, beberapa hari lalu. Sekretaris Jenderal PB Al Washliyah, Dr.Ir.H.Amran Arifin, MM,MBA didampingi Ketua Majelis Pendidikan PB Al Washliyah, H.Ridwan Tanjung,…

Read More

Silaturahmi Dengan PW Al Washliyah Babel, Ketum PB Tinjau Lahan Wakaf 10 Hektar di Petaling

PANGKAL PINANG – Ketua Umum Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah (PB Al Washliyah), Dr.H.Masyhuril Khamis, SH,MM bertemu dengan sejumlah Pengurus Wilayah Al Washliyah Bangka Belitung (Babel) di Pangkal Pinang, Bangka Belitung, Selasa malam 17 Juni 2025/21 Zulhijjah 1446 H. Pengurus Wilayah Al Washliyah Babel, antara lain KH Syamsuni (Ketua), Ustad Yasir (Sekretaris), Ustad Adary (Bendahara)…

Read More

PB Al Washliyah Sayangkan Pernyataan Wakil Bupati Deli Serdang yang Dapat Merugikan Presiden Prabowo Subianto

JAKARTA – Ketua Bidang Hukum dan HAM Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah, Prof Dr.H.Deding Ishak, SH,MM menyayangkan pernyataan Wakil Bupati Deli Serdang, Lomlom Suwondo yang dinilai dapat membenturkan Ormas Islam Al Washliyah dengan Nahdlatul Ulama (NU) di Sumatera Utara. Hal ini tentunya akan merugikan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Prof. Dr.H.Deding Ishak menegaskan itu menanggapi laporan…

Read More

Ketua Lembaga Aset PB Al Washliyah: Lahan yang Ditempati SMPN 2 Galang Milik Al Washliyah

MEDAN – Ketua Lembaga Verifikasi, Registrasi & Pemberdayaan Aset dan Wakaf Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah, H.Darius, SH,MH menegaskan bahwa tanah yang ditempati SMPN 2 Galang, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, adalah sah tanah milik Al Washliyah, yang telah memiliki kekuatan dan penetapan hukum. Hal tersebut dikemukakan oleh Darius pada Minggu malam 25 Mei…

Read More

Dua Profesor Dari Jepang dan Malaysia Kunjungi Masjid Al Washliyah Pangkep Sulsel

PANGKEP – Dua orang ilmuan Jepang dan Malaysia mengunjungi Masjid Al Washliyah di Taman Roja, Pangkep, Sulawesi Selatan, belum lama ini. Kehadiran dua profesor dari dua negara ini disambut oleh Pengurus Wilayah Al Washliyah Sulawesi Selatan dan Pengurus Daerah Al Washliyah setempat. Menurut Prof Ismail Wekke kepada website ini, tamu tersebut adalah Prof Dr Peter…

Read More