
PPP Kota Bekasi Berharap Kadernya Duduk di DPR RI
BEKASI – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Bekasi, melalui Wakil Ketua DPC, H. Solihin berharap sekaligus meminta kepada Dewan Pimpinan Pusat agar dapat memberikan kesempatan terhadap kader asal Bekasi untuk duduk di kursi Legislatif DPR RI.