
Semarak Muktamar Al Washliyah 2015
ATAS prakarsa Ir. H. Aliman Saragih, M.Si Rektor UNIVA Medan
dan kawan-kawan, pada Kamis, 29 Januari 2015 di Aula Universitas Al Washliyah (UNIVA) Medan, di gedung yang bersejarah bagi Al Washliyah, dalam rangka kegiatan pra Muktamar Al Washliyah tahun 2015, telah diadakan acara Seminar Nasional tentang Menyingkap Sejarah Pendiri Al Washliyah.