
Hifjir Siap Maju Sebagai Calon Ketua PD Al Washliyah Banda Aceh
BANDA ACEH : Pengurus Daerah Al Washliyah Kota Banda Aceh dalam waktu dekat akan melaksanakan musyawarah daerah (Musda) untuk memilih ketua dan kepengurusan baru menggantikan ketua dan pengurus terdahulu yang sudah berakhir masa kepengurusannya, hal itu disampaikan oleh Hifjir kepada media ini via pesan singkat whatsApp. Senin,(25/05/2020).