
PB Al Washliyah

PB Al Washliyah Bentuk Dua Mejelis Pendidikan
JAKARTA – Pengurus Besar Al Jam`iyatul Washliyah (PB Al Washliyah) membentuk dua majelis pendidikan, yakni majelis pendidikan tinggi dan majelis pendidikan dasar dan menengah

Resensi Buku: Anak Desa Tak Bertuan Jadi Profesor
PENULISAN otobiografi dan biografi ulama dan cendikiawan Al Washliyah memang sudah mulai berkembang, meskipun masih banyak figur yang belum dituliskan oleh sarjana dan ilmuwan

Resensi Buku: Dinamika Pergerakan Al Washliyah dari Zaman ke Zaman
AL JAM`IYATUL WASHLIYAH (Al Washliyah) dilahirkan di Medan, 30 November 1930. Organisasi yang berasaskan Islam yang dalam hukum menganut mazhab Syâfi‘i

Seruan PB Al Washliyah Sambut Ramadhan 1436 H
Bismillahirrohmanirrohim.Assalamu`alaikum Warahmatulllhohi Wabarkaatuh. Menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1436 H/2015 M, Pengurus Besar Al Jam`iyatul Washliyah

Resensi Buku: Biografi Ketua Umum PB Al Washliyah (1930-2015)
ORGANISASI Al Jam’iyatul Washliyah tengah memasuki usia 85 tahun (30 November 1930-30 November 2015). Al Washliyah telah menarik perhatian banyak pihak.

Sidang Itsbat Penentuan Awal Ramadhan Digelar Selasa Sore
JAKARTA – Kementerian Agama dijadwalkan akan kembali mengadakan sidang itsbat (penentuan-red) awal bulan Ramadhan 1436 H/2015 M pada Selasa (16/6/2015) di Gedung Kementerian

Gatot Nurmantyo Calon Panglima TNI
JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengirim satu calon panglima TNI, Jenderal TNI Gatot Nurmantyo, menggantikan Jenderal TNI Dr.Moeldoko, kepada pimpinan DPR RI.

Pernyataan JK Larang Kaset Ngaji Diputar di Masjid Undang Reaksi
JAKARTA – Pernyataan Wakil Presiden JK yang melarang kaset mengaji diputar di masjid, mengundang reaksi pro dan kontra umat Islam. Bahkan pernyataan itu menjadi bahan perbincangan

Al Washliyah Sumut Bangun Panti Asuhan Dan Rumah Tahfidz
TANJUNGBALAI – Pimpinan Wilayah Al Washliyah Sumatera Utara berupaya menghidupkan kembali kegiatan amal sosialnya. Salah satu upaya mengaktifkan kembali peran organisasi berlambang bulan sabit bintang lima ini dengan mendirikan panti-panti asuhan.

Al Washliyah Akan Jadikan Kabupaten Dairi Benteng Akidah Umat Islam
DAIRI – Ormas Islam Al Jam’iyatul Washliyah akan jadikan Kabupaten Dairi, Sumatera Utara menjadi ladang dakwah. Selain itu, daerah tersebut juga akan menjadi benteng akidah umat Islam.

PB Al Washliyah Terima Parmusi di Kantor
JAKARTA – Pengurus Pimpinan Pusat Persaudaraan Muslim Indonesia (PP Parmusi) yang dipimpin ketua umumnya, H.Usamah Hisyam, Rabu (27/7/2015) silaturahim kepada Pengurus

Kasal: Ibadah Sholat Mengandung Nilai-Nilai Disiplin
JAKARTA – Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Ade Supandi, S.E., mengatakan bahwa umat muslim dapat memetik hikmah yang terkandung dalam pelaksanaan shalat lima waktu,