
Pembahasan RUU Perbankan Masih Alot
JAKARTA – Persoalan masuknya bank asing dalam revisi Undang-Undang (UU) Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan, pasalnya masih alot.Menurut Ketua Komisi XI DPR RI, Emir Moeis masih ada perbedaan pandangan dari masing-masing fraksi terkait persoalaan kepemilikan asing terhadap bank nasional.