
Dihadiri Ketua MUI, Sekjen PB Buka Muswil Al Washliyah Riau
PEKANBARU –Musyawarah wilayah [Muswil] Al Washliyah ke V Provinsi Riau secara resmi dibuka Sekretaris Jenderal PB Al Washliyah Dr. Ir.H. Amran Ariin MM, MBA pada hari Sabtu 29 Oktober 2022 lalu, di Hotel Alpha Pekanbaru. Dalam arahannya, Sekjen PB Al Washliyah mengemukakan bahwa muswil merupakan suatu agenda wajib yang mesti terus dijalankan sesuai anggaran dasar…