Mantan Napi Kasus Suap Eks Anggota DPRD Sumut 2009-2014 Demo di KPK Tuntut Keadilan

JAKARTA – Mantan narapidana kasus suap eks anggota DPRD Sumatera Utara (Sumut) periode 2009-2014 menggelar aksi demo di Kantor Komisi Pemberantasan (KPK) Jakarta, Selasa 30 Januari 2024. Sebagian di antara pendemo sengaja datang dari Medan, untuk menuntut keadilan dan persamaan hak di mata hukum. Mereka menilai KPK tebang pilih dalam kasus yang dialaminya beberapa tahun…

Read More