
Raih Tiga Medali, Siswa MTs Al Washliyah Desa Lama Torehkan Prestasi Kejuaraan Renang
BINJAI – Sebanyak tiga medali berhasil diraih atlet renang asal Pangkalan Berandan, Lucky Ade Kirana Nasution berhasil menorehkan prestasi pada Kejuaraan Renang Piala Aquatik Binjai tahun 2025. Kejuaraan, yang diikuti oleh 68 perenang dari berbagai kategori umur, tersebut dihelat di Kolam Renang Qitaro Jalan Nangka, Kec. Binjai Utara, Kota Binjai, Sumatera Utara, Sabtu 25 Januari…