
PB Al Washliyah

PB Domisioner Miliki Hak Suara Masing-Masing Satu
JAKARTA – Ketua Pengurus Besar Aljam`iyatul Washliyah (PB Al Washliyah), Drs H.Masyhuril Khamis, SH,MM, mengatakan bahwa pengurus besar (PB) domisioner memiliki hak suara masing-masing satu.

Al Washliyah Keluarkan Fatwa Hukum Bayar Pajak Di Muktamar
JAKARTA – Al Washliyah akan mengeluarkan beberapa fatwa tentang masalah Islam kontemporer. Fatwa ini akan menjadi rujukan umat Islam dalam kehidupan sehari-hari. Fatwa tersebut akan dikeluarkan dalam Muktamar XXI Al Washliyah yang berlangsung pada 22-24 April 2015 di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta.

Hak Suara PB Domisioner Dipertanyakan
JAKARTA- Panitia pelaksana Muktamar ke-21 Al Washliyah mempertanyakan hak suara pimpinan domisioner Pengurus Besar Al Washliyah, terkait munculnya penafsiran berbeda dari Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah

Peserta dan Peninjau Muktamar Wajib Membawa Surat Mandat
JAKARTA – Peserta dan peninjau muktamar ke-21 A Washliyah wajib membawa surat mandat dari pimpinan daerah, pimpinan wilayah dan pimpinan pusat organisasi bagian (Organ).

Satu Jam Bersama Calon Ketum PB Al Washliyah Abdul Mun`im
JELANG penyelenggaraan Muktamar ke-21 Al Washliyah, Sabtu (18/4/2015) kabarwashliyah.com mengunjungi H. Abdul Mun im, satu di antara bakal calon Ketua Umum Pengurus Besar Al Jam`iyatul Washliyah (PB Al Washliyah

Menag Siap Buka Muktamar Al Washliyah di Asrama Haji Pondokgede
JAKARTA -Menteri Agama (Menag), Lukman Hakim Saepudin menerima kunjungan Pengurus Besar Al Washliyah di kantornya, Kamis (16/4/2015) yang dipimpin Ketua Umum PB Al Washliyah, Dr. H. Yusnar Yusuf,

Mulkan Nasution: Muktamar Al Washliyah Harus Bersih Dari Politik Uang
JAKARTA – Tantangan zaman kian hari kian unik, untuk itu peran Ormas Islam Al Washliyah harus mampu menjawab tantangan tersebut. Organisasi yang telah berusia 84 tahun ini juga diharapkan bisa menyelesaikan permasalahan bangsa dan negara.

Jelang Muktamar, Washliyah DKI Puji Kepemimpinan Yusnar Yusuf
JAKARTA – Menjelang pelaksanaan Muktamar ke-21 Al Jam`iyatul Washliyah (Al Washliyah), nama-nama bakal calon (Balon) Ketua Umum Pengurus Besar Al Washliyah (PB Al Washliyah) mulai ramai diperbincangkan.

Bahas LPJ, PB Al Washliyah Gelar Rapat
JAKARTA – Pengurus Besar Al Jam’iyatul Washliyah menggelar rapat pleno pada Rabu (15/4) di kantor PB Al Washliyah jalan Ahmad Yani, Rawasari Jakarta Pusat. Acara itu dimulai selesai sholat Ashar berjamaah.

Hasil Pertemuan Wapres JK Dengan 12 Ormas Islam Malam Ini
JAKARTA – Pimpinan organisasi massa (Ormas) Islam bertemu dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla di rumah dinasnya, di jalan Diponegoro, Jakarta Pusat pada Selasa (14/4) malam. Pertemuan tersebut diawali dengan makan malam bersama. Ada sekitar 12 pimpinan Ormas Islam yang hadir pada malam itu.

Pengurus Dewan Fatwa Siap Pimpin PB Al Washliyah
JAKARTA – Muktamar XXI Al Washliyah tinggal menghitung hari. Acara akbar lima tahunan ini akan digelar pada 22-24 April di Asrama Haji Pondokgede, Jakarta Timur. Bila tidak ada halangan kegiatan itu akan dibuka Presiden

Ridwan Nazar: Dua Caketum PB Al Washliyah Punya Peluang Besar
JAKARTA – Mantan Ketum PP Gerakan Pemuda Al Washliyah (GPA) Ridwan Nazar menilai lima kriteria yaitu jenjang pendidikan, keulamaan, keluangan waktu, manajerial dan non partisan harus dimiliki kandidat ketum. Menurutnya kelima aspek ini harus menjadi prasyarat bagi yang ingin memimpin Al Washliyah.