Munthe

Jemaah Haji Yang Tertunda Berangkat, Usia 75 Tahun, Cacat, Nomor Urut Terakhir

JAKARTA – Kementerian Agama (Kemenag) menetapkan tiga kriteria calon jemaah haji (calhaj) yang akan ditunda pemberangkatannya pada musim haji tahun 2013 ini, di antaranya mereka yang berusia 75 tahun ke atas dan cacat. Hal itu adanya pemotongan kuota haji Indonesia oleh pemerintah Arab Saudi.Demikian disampaikan Dirjen Penyelenggara Haji dan Umrah Kemenag Anggito Abimanyu, di Jakarta, Jumat, (21/6/2013).

Read More

Australia Memberikan AUD 1 Juta Mendorong Siswa Victoria Belajar Bahasa dan Budaya Indonesia

JAKARTA – Denis Napthine, Premier Negara Bagian Victoria mengunjungi SD Kebon Jeruk 11 di Indonesia yang merupakan sister school Point Cook College. Dalam kunjungannya tersebut, Dr Napthine mengumumkan bahwa Pemerintah Koalisi Victoria akan menginvestasikan dana sebesar AUD 1 juta (sekitar Rp 9,2 miliar) untuk mendorong siswa Victoria belajar Bahasa Indonesia dan memberikan mereka kesempatan untuk mengenyam pendidikan di Indonesia.

Read More

Dana Bansos Dicurigai Jadi Bancakan Parpol

JAKARTA – Dana bantuan sosial (Bansos) yang bergulir sejak reformasi dan jumlahnya mencapai ratusan triliun rupiah, serta prosentasenya naik setiap tahun, namun sasaran dan pertanggung jawabannya tidak jelas. Dana Bansos tersebut lebih benyak mengalir ke menteri-menteri dari parpol, sehingga peruntukan dicurigai digunakan untuk kepentingan parpol untuk dana pemilu 2014.

Read More