BerandaKabar WashliyahPerkuat Konsolidasi Organisasi, Jamal Warwey Terpilih Jadi Ketua Washliyah Papua Barat Daya

Perkuat Konsolidasi Organisasi, Jamal Warwey Terpilih Jadi Ketua Washliyah Papua Barat Daya

PAPUA – Memperkuat konsolidasi organisasi, Pengurus Besar Al Washliyah terus melebarkan eksistensi organisasi ke wilayah Papua, Indonesia Bagian Timur. Alhamdulillah, komposisi personalia Pengurus Wilayah Al Washliyah Papua Barat Daya, periode 2025-2030 telah terbentuk. Hal ini sebagai upaya pengembangan organisasi Islam Al Washliyah berskala nasional.

“Suatu usaha konsolidasi organisasi yang perlu terus dikembangkan sampai ke pedalaman Papua, terutama untuk pengembangan dakwah Al Washliyah.” Demikian pesan Ketua Umum PB Al Washliyah, Dr.H.Masyhuril Khamis, SH,MM, Selasa malam 18 Februari 2025/19 Sya’ban 1446 H, sekembalinya dari Kota Manado, Sulawesi Utara, di Jakarta.

Pengembangan Al Washliyah ke Indonesia Timur, pada periode muktamar ke-22 Al Washliyah terus ditingkatkan. Kini sudah menjangkau wilayah Maluku, Maluku Utara, Papua Barat dan Papua Barat Daya. Untuk wilayah Papua Barat, PB Al Washliyah telah memberi mandat kepada Pieter Hakim dkk, atau dikenal dengan sapaan Raja Kaimana, tengah mencari sosok calon pengurus Al Washliyah di Papua Barat. Ia berjanji paling lambat Maret 2025, pengurus Al Washliyah Papua Barat akan terbentuk, seperti halnya Papua Barat Daya.

Susunan Personalia Pengurus Wilayah Papua Barat Daya, sebagai berikut:

Penasehat:

  1. H.Ahmad Nausrau, S.Pdi, MM
  2. Rukunuddin, M.Si,MM
  3. Drs.Mansyur Syahdan, M.Si
  4. H.Anshar Karim
  5. Ishak Hatala
  6. Idris Renleuw
  7. H.Agung Sibela, S.Ag
  8. Drs.Ahmad Juanda
  9. Hasan Makasar, S.Pd
  10. Sidik Rahabauw

Ketua : Jamal Warwey
Wakil Ketua: H.Rudin Tarage
Wakil Ketua: Alwi Kabal May
Wakil Ketua: Fahri Harahap
Wakil Ketua: Djamal Wasolo

Sekretaris: Zulkifli Rahamyantel, SE
Wakil Sekretaris: Zainal Tihuruwa
Wakil Sekretaris: Irwansa
Wakil Sekretaris: Said Hutapea
Wakil Sekretaris: Yusran Lesnuwa, S.Hi

Bendahara : Darji Maripe
Wakil Bendahara : Azis SE

Anggota:

  1. Akbar Rumakat
  2. Habib Alhamid
  3. Abdul Rahman Lodji
  4. Dirsan Makdaun
  5. Usman Darlay. (sir)
RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
M. Najib Wafirur Rizqi pada Kemenag Terbitkan Al-Quran Braille