PIMPINAN PUSAT Muslimat Al Washliyah menyelenggarakan muzakarah asatidzah dan Rakernas Pendidikan dengan tema Rekonstruksi Berpikir Muslimah Membina umat dan Generasi
di satu hotel di Jalan Veteran, Kota Denpasar, Bali pada 10-12 November 2023. Sebelumnya pengurus Muslimat silaturahim kepada Ketua Wilayah Al Washliyah Bali, Haji Sujono beserta jajarannya, serta mengunjungi sesepuh Al Washliyah Bali, H.Muhson. Rangkaian kegiatan ini berkaitan dengan peringatan HUT ke 88 Muslimat Al Washliyah dan HUT ke-93 Al Washliyah yang jatuh pada 30 November (1930-2023). (dok/sir)
PP Muslimat Adakan Muzakarah dan Rakernas di Denpasar Bali
RELATED ARTICLES