BerandaDunia islamHadapi Aksi Bela Islam, Pemerintah Terlihat Gamang

Hadapi Aksi Bela Islam, Pemerintah Terlihat Gamang

JAKARTA – Aktivis Al Washliyah Gio Hamdani melihat pemerintah di bawah pimpinan Joko Widodo dalam menghadapi para penuntut keadilan kepada penistaan agama terlihat gamang. Kegamangan ini terlihat jelas dengan slogan yang dikampanyekan yaitu kebhinekaan. Padahal tidak ada masalah dengan kebhinekaan bangsa Indonesia terkait aksi tersebut.

Menurut Bendahara PB Al Washliyah akhir-akhir ini Presiden Jokowi dengan seluruh jajarannya, khususnya TNI dan Polri yang dianggap heboh mengkampanyekan Yes Bhineka Tunggal Ika. “Emang ada apa dengan Kebhinekaan kita begitu juga dengan persatuan kita,” sindir Gio Hamdani beberapa waktu lalu di Jakarta.

Dikatakannya, rakyat jadi bingung dengan melihat tingkah Presiden Jokowi dan Kapolri yang mondar-mandir, bertandang ke Ormas khususnya Ormas Islam. Satu sisi rakyat sedang menuntut keadilan atas penistaan agama yang disangkakan ke Basuki Tjahaya Purnama alias Ahok.

“Sementara di sisi lain pemerintah mengkampanyekan Bhineka Tunggal Ika dan Persatuan. Seakan Bhineka Tunggal Ika kita dan Persatuan sedang terancam,” terang Gio Hamdani.

(mrl)

About Author

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
M. Najib Wafirur Rizqi pada Kemenag Terbitkan Al-Quran Braille