spot_img
BerandaKabar WashliyahWashliyah DKI Tuan Rumah Pertemuan FKUB

Washliyah DKI Tuan Rumah Pertemuan FKUB

JAKARTA – Ini sejarah buat organisasi Al Washliyah. Jajaran Pengurus Wilayah Al Washliyah DKI menjadi tuan rumah pertemuan Forum Kominukasi Umat Bragama (FKUB) DKI,  di kantor baru PB Al Washliyah, Jalan Jenderal Ahmad Yani No 41, Kelurahan Cempaka Putih Timur, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat

Pertemuan tokoh lintas agama yang tergabung dalam FKUB itu, dihadiri tokoh Ormas Islam Islam, Kristen, Katolik, Hindu Bali, Budha dan Konghucu. Suasana pertemuan penuh kekeluargaan berlangsung sekitar 4 jam.
Turut menyambut H.Rifai Harahap M.Pd, Sekretaris PB Al Washliyah, yang juga  Ketua Umum Pengurus Wilayah Al Washliyah DKI dan Drs.H. Aris Banaji dan Abdul Mun`im SH ( PB Al Washliyah).

Pada kesempatan itu, Abdul Mun`im memperkenalkan Ormas Islam Al Washliyah yang sudah berusia 85 tahun. Umur organisasi ini lebih tua dari pada usia Kemerdekaan RI. Sementara program andalannya adalah pendidikan, dakwah dan amal sosial.

Diplomat Al Washliyah ini betapa penting menanamkan prinsip lintas agama, yakni bersama dalam perbedaan dan berbeda dalam persamaan.
“Prinsip dalam masyarakat yaitu mencari kawan sebanyak-banyaknya. Dan hindari musuh sedapat-dapatnya. Jika ingin kerjasama, carilah kesamaan lebih duhulu. Dan jika ada perbedaan, akan didapatkan saling pengertian.”
(mun`im/esebeem)

About Author

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
KakekHijrah「✔ ᵛᵉʳᶦᶠᶦᵉᵈ 」 pada Nonton Film Porno Tertolak Sholat dan Do’anya Selama 40 Hari
M. Najib Wafirur Rizqi pada Kemenag Terbitkan Al-Quran Braille